Kamis, 11 Mei 2023

Perjuangan yang Sia-sia_Annisa

Boarding Story #47

Annisa Almagfira Mars

 

Perjuangan yang Sia-sia

               Cerita dimulai dengan seorang anak yang bersekolah di sekolah dasar yang terkenal,tidak mudah untuk masuk ke sekolah dasar tersebut, karena sekolah itu hanya menerima siswa berprestasi,anak itu bernama syahda.syahda berasal dari keluarga sederhana,namun karena kepintarannnya ia bisa mendapat beasiswa full di sekolah itu.syahda memilki cita cita untuk melanjutkan pendidikannya di sekolah impiannya sejak ia masih kecil.

syahda sangat mengagumi siswa siswi dari sekolah tersebut karena mereka selalu diajarkan dengan karakter,cara menghormati orang disekitar dan banyak lainnya,sekolah islam athirah juga sangat terkenal dengan prestasi di bidang akademik maupun non akademik.sekolah ini didirikan oleh pak jusuf kalla,yang mendirikan 3 cabang di kajaolalido,bukit baruga, dan bone tetapi aku memilih untuk bersekolah di sekolah islam athirah bone karena sekolah ini bersifat asrama yang memilki aturan yang sangat ketat dibandingkan dengan 2 cabang lainnya.syahda juga selalu membaca tentang sekolah tersebut di website sekolah dan terpesona dengan program program unggulan yang diterapkan sekolah tersebut yang dapat menjadikan sekolah islam athirah bone menjadi sekolah terbaik peringkat 2 di sulawesi selatan dan peringkat ke 170 secara nasional pada tahun 2021 dengan motto ANGGUN,UNGGUL,CERDAS.

Namun,sayangnya syahda tidak dapat langsung mendaftar ke sekolah tersebut karena ekonomi keluarga yang tidak memungkinkannya untuk mendaftar karena biayanya yang sangat mahal ditambah dengan uang perbulannya,syahda merasa sangat sedih dan kecewa,tapi ia tidak menyerah.syahda memutuskan untuk tidak larut dalam kesedihannya dan berusaha sebaik mungkin agar dapat bergabung menjadi siswi di sekolah tersebut,setiap hari syahda selalu belajar denagn giat dengan mengulangi pelajaran yang telah di berikan oleh gurunya dari kelas 1 sampai sekarang, syahda senang karna masih menyimpan buku catatanya.ditambah ketika ia sadar kalau setiap tahunnya sekolahnya selalu mengirimkan siswa siswi berprestasi ke sekolah impian syahda.syahda merupakan siswi pintar yang tidak pernah meninggalkan posisi di peringkat 1 dari kelas 1 sampai ia lulus dan ia juga merupakan anak olimpiade mipa tingkat nasional.syahda juga merupakan anak kesayangan guru guru disekolahnya bukan hanya karena ia anak yang berprestasi tetapi syahda selalu menghargai dan membantu guru serta teman temannya.              

               Syahda mempersiapkan diri dengan rajin belajar,mengikuti kursus tambahan yang diberikan oleh sekolah secara gratis untuk syahda,dan bertanya kepada kakak kelasnya dulu yang telah bergabung menjadi siswa siswi sekolah tersebut tentang tips dan trik dalam menghadapi ujian masuk,meskipun banyak rintangan dan tantangan dihadapinya,syahda tidak pernah menyerah.Dia selalu berusaha keras dengan mengikuti semua pelatihan tambahan yang dibutuhkan serta selalu meminta doa kepada allah.

               Akhirnya,tiba saatnya ujian masuk ke sekolah syahda.Syahda sangat gugup namun sangat bersemangat.dia mengikuti tes tes akademik dengan sungguh sungguh dan memberikan yang terbaik dari dirinya.Setelah sekian lama menunggu ,akhirnya Syahda menerima kabar dari gurunya bahwa dia diterima disekolah impiannya!

HALO ATHIRAH!!!

               Dengan penuh kebahagiaan,Syahda sedang menjalani hari pertama sebagai siswi sekolah islam athirah.Dia tampil sangat aktif dan selalu berusaha untuk mencapai prestasi yang lebih baik lagi.

               Sejak masuk syahda sangat dikenal dengan anak yang sangat mematuhi aturan asrama maupun sekolah walaupun ia masih sangat berat hati untuk meninggalkan kedua orangtuanya tetapi demi cita citanya yang ingin menjadi dokter syahda harus kuat dengan apapun.Syahda tidak hanya dikenal karena itu ia juga terkenal karena selalu meraih prestasi di bidang akademik khususnya matematika dan ia juga terkenal karena kecantikannya yang membuat orang banyak yang suka termasuk Rafael,kakak kelasnya.

PINDAH KAMAR

               Liburan telah usai semua siswa telah masuk dan merapikan barang barangnya dikamar barunya.Di kamarnya ia bertemu dengan teman kelasnya,clarissa dan riska.Clarissa dan riska selalu mengejek syahda dengan kakak kelasnya,rafael.syahda tahu kalau rafael suka sama dirinya hanya saja ia menolak dengan alasan gak mau pacaran dan malas berurusan dengan bk.

               Walaupun syahda udah bilang dia gak suka sama rafael tetap aja clarissa dan riska tidak berenti mengejeknya sampai ada rumor kalau dirinya dekat dengan rafael,orang yang disukai banyak cewe tapi hanya milih syahda.Tetapi seiring berjalanya waktu syahda mulai terpengaruh oleh perkataan clarissa dan riska dan semua perlakuan rafael terhadapnya.setelah rafael tahu dirinya mendapatkan feedback dari syahda ia pun selalu chatan,berduaan,dan terkadang rafael mengasih barang ke syahda.

               Sampai saat liburan akhir tahun tiba,syahda kembali ke kampungnya dan menerima chat dari rafael.

 



 Karena rafael tahu bagaimana sekolah ini menanggapi muridnya yang pacaran,yang membuat rafael memilih tidak chatan melalui whatsapp.

          Tidak terasa waktu libur sudah habis yang mengharuskanaku aku pulang ke athirah dan akan menjalani penilaian tengah semester genap.

          Tiba pada hari senin tanggal 6 Maret 2023 aku melakukan tengah semster sampai tanggal 10 sedangkan kelas 9 mengadakan PAS.setelah bahasa inggris di hari terakhir siswa siswi kelas 8 dipanggil ke ruang bk dengan membawa gadgetnya masing masing karena akan ada pemeriksaan.seiring di periksanya hp aku hanya santai saja,kenapa takut aku kan gak salah.tetapi setelah giliranku, aku disuruh sama bu yenny untuk menemuinya setelah sholat dzuhur dan aku pun menyetujuinya.

          Setelah sholat dzuhur aku pergi menemui bu yenny dan betapa terkejutnya aku saat melihat seseorang yang sangat aku kenal sedang berada di depan bu yenny.dia tidak lain dan tidak bukan adalah kak rafael.dalam hati syahda” kayanya bu yenny udah tau deh mati gua”bu yenny yang dapat membaca pikiran orang dengan mudah mengetahui bahwa syahda sekarang lagi ketakutan karena dia udah tahu kalau dipanggil untuk menjelaskan hubungannya dengan rafael.sementara itu rafael sangat takut saat ini karena dia udah bikin nama syahda jelek dan juga dia takut akan dikeluarkan padahal sudah kelas 9.

  “apakah betul kalian pacaran”

  Dengan cepat rafael menjawab “iya bu”

“Apakah betul itu syahda”

“iya buu”

Flashback on

      Sebelum membuka histori bu yenny terlebih dulu membuka whatsapp dan benar saja tidak ada apapun di sana “syahda mmang bisa diandalin”setelah itu ia membuka histori,tetapi Setelah memeriksa histori hp syahda,bu yenny dibikin bingung karena setiap malam syahda selalu membuka email “emang sebnayak itu ya tugas yang diberikan di email”karena bu yenny penasaran ia akhirnya membuka email syahda dan betapa terkejutnya bu yenny saat melihat balasan balasan chat antara syahda dan rafael “ternyata rumor itu benar”perasaan bu yenny sekarang campur aduk antara kecewa dan ingin marah.tetapi bu yenny masih bisa mengontrol mimik wajahnya yang membuat syahda tidak curiga dan setelah itu bu yenny mengajak bertemu dengan syahda setelah itu pula ia pergi menghampiri rafael yang sedang asik mengobrol dengan temannya.

Flashback off

Kalian sudah tahu kesalahan kalian kan makasih atas kejujurannya tetapi ketika melanggar aturan tetap akan ada sanksi yang mengikat jadi kalian harus mengikuti sanksi yang sudah di tetapkan sekolah.untuk rafael kamu harus botak yah dan untuk syahda kamu memakai jibab merah selama 1 minggu dan kalian harus naik orasi atas kesalahan kalian.

“tapi bu...”

“gak ada tapi tapian syahda hukuman ya tetap hukuman harus di jalankan atau mau ditambah hukumannya”

“tidak bu”

“oke yasudah kalian boleh keluar,eh ingat sebelum hari senin kalian harus sudah selesai orasi atau mau pas hari sekolah..”

“iya bu nanti aku naik duluan”
“duluan bu”

Sebelum mereka berpisah rafael bilang “maaf ya sya gara gara aku nama kamu jadi jelek nantinya”

Tetapi syahda sudah tidak ingin mendengarkannya dia segera pergi dari sana meninggalkan rafael seorang.

     Tibalah hari dimana syahda memakai jilbab merah dan rafael dengan kepalanya yang botak.semua siswa siswi di sekolah juga sudah tahu semua,mereka suda orasi dan ya nama syahda sudah jelek dimata orang orang tetapi tidak untuk teman kelasnya Yang selalu ngedukung syahda untuk tetap kuat karena mereka juga pacaran tapi belum ketahuan aja.Cuma gara gara 1 masalah semua orang ngehindar.tepat pada hari rabu dimana di sekolah tersebut memakai pakaian beba rapi dan teman kelas syahda berinisiatif untuk memakai jilbab merah juga agar syahda gak sendirian tetapi aksi mereka salah dimata bu yenny alasannya karena seolah olah mereka sedang mendukung kesalahan syahda dan mereka pun dihukum untuk memakai jilbab merah sampai 1 minggu beda dengan syahda yang sudah melepaskan jilbab merah itu di hari senin mendatang sedangkan teman kelas syahda harus menunggu rabu depan.

   Seiring berjalannya waktu nama syahda udah mulai baik karena sering memenangkan juara matematika.tetapi rafael masih sering menganggunya dan minta untuk seperti dulu teapi syahda sudah sadar bahwa dia jauh jauh ke sini untuk nelajar bukan untuk mencari cowok jadi setelah kejadian itu ia mengupgrade diri jauh lebih baik.

 

TAMAT 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar