Tampilkan postingan dengan label Sastra. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Sastra. Tampilkan semua postingan

Senin, 14 September 2020

Mengenal Teks Cerita Pendek

 

                                     Sampul Buku Kumpulan Cerpen "Metamorfosis Kura-kura

Teks cerita pendek atau yang lebih akrab disebut dengan cerpen adalah salah satu jenis karya sastra yang berupa karangan fiktif yang mengisahkan sebagian kisah kehidupan seseorang (hanya satu peristiwa/konflik tunggal) yang diceritakan secara ringkas, yaitu kurang dari 10.000 kata, yang berfokus pada satu orang saja, dan biasanya selesai dalam sekali baca.

Unsur karya sastra diklasifikasikan menjadi dua: Unsur intrinsik dan unsur ekstrinsik. Unsur intrinsik meliputi:

Selasa, 22 Oktober 2019

Antologi Puisi Harga Diri, Api, dan Korupsi



Sebagai bentuk keluaran dari proses pembelajaran sastra puisi di kelas VIII, penulis yang melaksanakan PPL PPG Daljab di SMP Unismuh Makassar kemudian memilih puisi-puisi terbaik siswa yang kemudian dijadikan antologi puisi dalam bentuk buku digital bertajuk "Harga diri, Api, dan Korupsi". berikut ini adalah wujud puisi terbaik siswa yang ditulis pada pekan ketiga Oktober 2019. Buku digitalnya juga dapat diunduh pada tautan ini.

Senin, 21 Oktober 2019

Download Perangkat Bahasa Indonesia Kelas VIII Kompetensi Menulis Puisi


Keterampilan menulis puisi menurut hemat penulis, adalah sah satu kompetensi yang sulit diajarkan, apalagi sastra, khususnya puisi bukanlah kecenderungan yang penulis miliki. Namun untuk teman-teman guru yang punya masalah yang sama, kali ini penulis akan membagikan penggunaan media dan cara pemanfaatannya agar indikator menulis puisi dapat dicapai dengan kegiatan pembelajaran yang aktif dan menyenangkan.

Jumat, 13 September 2019

Mamak Baru Buat Alif



Oleh: Abisar
Bintang-bintang bertaburan di langit Panyula. Bulan tersenyum memandang khusyuknya santri-santri di Athirah menunaikan kewajiban malam, Salat Isya berjamaah. Santri putra, santriwati, guru, kepala sekolah, karyawan, pembina asrama, satpam sampai tukang kebun semuanya menghadapkan wajahnya.Semuanya sujud pasrah di hadapan Allah, Rabb Sekalian alam semesta.

Rabu, 28 Agustus 2019

Lika Liku Hidup Alif



Karya:Alif fahmi irmawan
Mendung  yang menggelayut di langit.menutupi seluruh warna birunya dan hanya nampak awan gelap dan bunyi guntur .aku yang sedang terbaring dikasur dengan pikiran yang melayang layang karna terpikir suasana yang ada dirumahku.galau pun melanda pikiranku dan memikirkan bagaimana caranya aku bisa keluar dari semua ini.
aku merasa asrama ini bagaikan jeruji yang menghalangi langkah hidupku.aku pun menelpon orang tuaku dengan hp asrama.beberapa menit telah berlalu tapi orang tuaku tidak menjawab panggilanku dan mengirimkan pesan untuk kesini menjengukku.

Selasa, 27 Agustus 2019

Hati yang Tulus_Aisyah Muthmainnah




Selepas shalat isya di mushallah, semua siswa kembali ke asrama. Selasar utama dipenuhi siswa yang sedang belajar. Namun, di lorong Granada tepatnya di kamar 226 Sita menelungkupkan wajahnya di meja. Matanya bengkak dan wajahnya merah. Tiba-tiba seorang berkulit putih dengan postur tubuh yang tinggi. Ia bernama Adhel mengetuk pintu kamar Sita.
Tok tok tok....
“ Assalamu `alaikum, Sita” ucap Adhel.
“ Waalaikumsalam, masuk! “ jawab Sita sambil menutupi mukanya yang merah.
“ Sita, kamu liat kak Riri? “ujar Adhel.

Balasan_Aisyah Muthmainnah



Seorang anak bernama Sita duduk sendirian di dalam kamar. Wajahnya merah dan mata bengkak. Lalu tiba-tiba seorang wanita yang bernama Ina datang ke kamar Sita.
“ Assalamu `alaikum, ini Ina!”, ujar Ina sambil mengetuk pintu kamar Sita.
“ Waalaikum salam. Masuk kak, tidak dikunci kok”, kata Sita.
Lalu Ina membuka pintu kamar sita.

Kertas dan Karpet Merah_Reski Suci Amelia


        

 Hatinya berdebar debar. Matanya penuh dengan jutaan harapan. Dia duduk sembari memohon kepada tuhan, bahwa dirinya akan disebut sebagai sang juara.
“pemenang, OSN IPA. Juara pertaama. Diraih oleh saudara…. Asse’”              
Sontak, terdengar semarai dari berbagai penjuru. Menyerukan nama anak itu. Dihatinya terbanglah ribuan merpati. Kebahagiaan membuncah di dirinya.
“Sungguh anak yang luar biasa.” Batin salah satu penonton.

Jalan Terbaik_Oleh Eva Sulfianti




Yeaaa, hari ini sangat senang rasanya dapat kembali ke Athirah selama tiga hari libur asrama. Cuaca yang sangat mendukung untuk melakukan aktivitas yaitu packing karena aku sudah tidak sabar lagi untuk kembali ke sekolah. Sekitar jam 16.30 aku sudah berangkat dari rumah tanteku, aku sangat menikmati perjalanan pulang ini kadang kadang melewati perumahan, sawah yang padinya sudah siap untuk di panen. Di temani dengan sinar mentari yang menampakkan wajahnya dan memberikan senyumannya yang begitu indah.